Info Kelulusan
Simpan DOC

Kegiatan dalam Menyambut 1 Muharram 1438 H / 2 Oktober 2016 M

muharram2

(Admin_MTsN Bansel2) – 1 Muharram 1438 H atau Tahun baru Islam 2016 diperingati dengan berbagai kegiatan ibadah seperti berpuasa Asyura, melakukan pengajian dan berdo’a agar diberikan anugrah hidup dan penghidupan yang lebih baik dunia dan akhirat.

Selain itu untuk memperingati dan memeriahkan Hari-hari besar Islam yaitu Tahun baru Hijriah tanggal 1 Muharram 1438 H, MTsN Banjar Selatan 2 mengadaan kegiatan lomba kepada siswa-siswi yang bertemakan “PEKAN HIJRIAH MENJADI MOTIVASI UNTUK BERHIJRAH MENUJU KEISTIQOMAHAN DALAM MENUNTUT ILMU DAB BERAMAL MEMBENTUK PESERTA DIDIK YANG BERAKHLAK MULIA“.

Adapun perlombaan diikuti oleh seluruh siswa-siswi MTsN Banjar Selatan 2 Banjarmasin baik perkelompok atau perorangan, yang dilaksanakan mulai tanggal 30 September s.d 1 Oktober 2016 bertempat di MTsN Banjar Selatan 2 Banjarmasin. adapun jenis lomba yang diadakan adalah sebagai berikut:

  1. Lomba Pawai Ta’aruf
  2. Lomba Habsyi
  3. Lomba Azan
  4. Lomba Pidato

muharram4

muharram5

Kegiatan ini diselenggaranan dan kerjasama oleh Guru-Guru MTsN Banjar Selatan 2 Banjarmasin dan PPL Mahasiswa IAIN Antasari Banjarmasin, setelah berakhir lomba telah diumumkan peserta yang menjadi juara sesuai dengan keputusan Panitia dan dewan juri/tim penilai adalah sebagai berikut:

muharram4

Terima kasih atas kerjasama yang baik dan dukungan dari semua pihak sehingga kegiatan ini berjalan dengan tertib dan lancar,, semoga ditahun-tahun yang akan datang akan lebih baik lagi,,,, menjadikan siswa yang bertambah imannya, berakhlakul karimah, sholeh dan sholehah, menjadi generasi penerus yang amanah yang berguna bagi nusa bangsa dan agama,,, mejadikan Madrasah lebih Baik,,,,, sukses selalu,,,,

MTsN Banjar Selatan 2 Banjarmasin,, Bisaaaa,,, Alhamdullillah,,, Allahu Akbar,,,,,

Bagikan artikel ini
[supsystic-social-sharing id="2"]

Komentar

Kalender
April 2024
S M T W T F S
« Mar    
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
282930  

memuat...